Biografi Al-Habib Syeh bin Abdul Qodir Assegaf
Habib Syech bin Abdul Qodir Assegaf adalah salah satu putra dari 16 bersaudara putra-putri Alm. Al-Habib Abdul Qodir bin Abdurrahman Assegaf ( tokoh alim dan imam Masjid Jami’ Assegaf di Pasar Kliwon Solo).
Biografi Al-Habib Munzir bin Fuad Al-Musawa
Nama saya Munzir bin Fuad bin Abdurrahman Al-Musawa, saya dilahirkan di Cipanas Cianjur Jawa barat, pada hari jum'at 23 Februari 1973, bertepatan 19 Muharram 1393 H.
Biografi Al-Habib Muhammad Luthfi bin Ali bin Yahya
Maulana Habib dilahirkan di Pekalongan pada hari Senin, pagi tanggal 27 Rajab tahun 1367 H. Bertepatan tanggal 10 November, tahun 1947 M.
Politeknik Harapan Bersama Tegal
Politeknik Harapan Bersama Tegal merupakan sebuah perguruan tinggi swasta yang tidak kalah dengan perguruan tinggi negeri, disini mampu menciptakan mahasiswa yang unggul,kompeten,dan profesional.
Brebes Kota Berhias
Kabupaten Brebes adalah salah sat kabupaten di Provinsi Jawa Tengah, Indonesia. Luas wilayahnya 1.567,73 km2, jumlah penduduk sekitar 1.767.000 jiwa (2003). Ibukotanya adalah brebes, sebuah titik peta yang menengarai adanya kawasan produktif dan strategis di jalur pantura. Kabupaten ini merupakan pintu gerbang utama, pintu masuk Jawa tengah jika kita masuk dari provinsi terdekatnya Provinsi Jawa Barat.
Sabtu, 15 November 2014
SUNAN GIRI
SUNAN BONANG
SUNAN DRAJAD
Raden Qosim yang sudah mewarisi ilmu dari ayahnya kemudian diperintah untuk berdakwah di sebelah barat Gresik yaitu daerah kosong dari ulama besar antara Tuban dan Gresik.
SUNAN MURIA
SUNAN AMPEL
SYEKH MAULANA MALIK IBRAHIM (SUNAN GRESIK)
SUNAN KUDUS
Jumat, 14 November 2014
SUNAN GUNUNG JATI
1. Asal Usul Sunan Gunung Jati
Dalam usia yang begitu muda Syarif Hidayatullah ditinggal mati oleh ayahnya. Ia ditunjuk untuk menggantikan kedudukannya sebagai Raja Mesir tapi anak yang masih berusia dua puluh tahun itu tidak mau. Dia dan ibunya bermaksud pulang ke tanah jawa berdakwah di Jawa Barat. Kedudukan ayahnya itu kemudian diberikan kepada adiknya yaitu Syarif Nurullah.
Sewaktu berada di negeri Mesir Syarif Hidayatullah berguru kepada beberapa ulam besar didaratan timur tengah. Dalam usia muda itu ilmunya sudah sangat banyak, maka ketika pulang ke tanah leluhurnya yaitu Jawa ia tidak merasa kesulitan melakukan dakwah.
SUNAN KALIJAGA
1. Diusir dari Kadipaten
Sunan Kalijaga itu aslinya bernama Raden Said. Putera Adipati Tuban yaitu Tumenggung Wilakita.
Tumenggung Wilakita seringkali disebut Raden Sahur, walau dia termasuk keturunan Ranggawale yang beragama Hindu tapi Raden Sahur sendiri sudah masuk agama Islam.
Sejak kecil Raden Said sudah diperkenalkan kepada agama Islam oleh guru agama Kadipaten Tuban. Tetapi karena melihat keadaan sekitar atau lingkungan yang kontradiksi dengan kehidupan rakyat jelata maka jiwa Raden Said berontak.
Gelora jiwa muda Raden Said seakan meledak-ledak manakala melihat praktek oknum pejabat kadipaten Tuban disaat menarik pajak pada penduduk atau rakyat jelata.